PBB dan Gedung Putih Beri Sikap Tegas pada Pembunuh Shireen Abu Akleh yang Dinggap Kebablasan

- 13 Mei 2022, 08:45 WIB
Seorang jurnalis Lebanon memegang foto reporter Al Jazeera Shireen Abu Akleh, yang terbunuh dalam serangan Israel di Jenin di Tepi Barat yang diduduki, untuk mengekspresikan solidaritas, di depan gedung PBB di Beirut, Lebanon, 11 Mei 2022
Seorang jurnalis Lebanon memegang foto reporter Al Jazeera Shireen Abu Akleh, yang terbunuh dalam serangan Israel di Jenin di Tepi Barat yang diduduki, untuk mengekspresikan solidaritas, di depan gedung PBB di Beirut, Lebanon, 11 Mei 2022 /ANTARA/Reuters/ Mohamed Azakir/

Sekretaris Jenderal Perserikatan Bangsa-Bangsa Antonio Guterres terkejut oleh pembunuhan itu dan meminta "otoritas terkait untuk melakukan penyelidikan yang independen dan transparan" untuk memastikan bahwa mereka yang bertanggung jawab dimintai pertanggungjawaban, kata wakil juru bicara PBB Farhan Haq dalam sebuah pernyataan.

Kunjungi situs resmi kami secara langsung di lingkarkediri.pikiran-rakyat.com untuk mendapatkan informasi menarik dan terbaru lainnya.***

Halaman:

Editor: Haniv Avivu

Sumber: Reuters


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x