Warga Berdusel Berebut Beras Murah, Operasi Pasar Dilakukan Karena Harga Beras yang Melambung

- 5 Februari 2023, 12:15 WIB
Warga berebut beli beras murah dari pemerintah
Warga berebut beli beras murah dari pemerintah /Dok. Lingkar Kediri/

LINGKAR KEDIRI - Dinas Perdagangan Kota Kediri gelar operasi pasar.

Harga beras yang melambung tinggi membuat masyarakat kesulitan untuk membeli.

Pemkot Kediri pun menggelar operasi pasar.

Baca Juga: Anti Bocor, Ini Tips Melakukan Olahraga ketika Menstruasi bagi Wanita, Tetap Aman dan Nyaman

Ratusan warga bahkan lansia rela mengantre berjam-jam demi mendapatkan beras dengan harga murah.

Dalam operasi pasar dijual beras lima kilogram kualitas medium dengan harga Rp43 ribu.

Warga yang membeli beras pun diwajibkan membawa KTP untuk menghindari aksi borong.

Siti Komariah, pembeli beras asal Kecamatan Pesantren mengatakan rela mengantre lebih dari satu jam.

Baca Juga: Anti Mengalami Sembelit, 6 Jenis Diet dan Olahraga untuk Menjaga Kesehatan Pencernaan, Segera Coba

Halaman:

Editor: Haniv Avivu


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Pemilu di Daerah

x