[UPDATE] Kasus Positif Covid-19 Kabupaten Kediri, Jum'at 25 September 2020

- 25 September 2020, 22:28 WIB
Update Covid-19 di Kabupaten Kediri
Update Covid-19 di Kabupaten Kediri /IG @dinaskominfo_kedirikab

Lingkar Kediri - Gugus Tugas Percepatan Penanganan Covid-19 Kabupaten Kediri Menginformasikan bahwa per hari Jum'at (25/9/2020), jumlah kasus positif bertambah enam orang.

Sehingga, total jumlah kasus positif di Kabupaten Kediri berjumlah 694 kasus.

Untuk pasien yang dirawat berjumlah 74 orang atau 10,66% dengan angka kesembuhan berjumlah 577 orang atau 83,14%.

Baca Juga: Laju Infeksi Penularan Covid-19 di Jakarta Pusat Menurun Pasca PSBB Jilid II

Baca Juga: Simak Persyaratan Agar Mendapatkan Kuota Internet Dari Kemendikbud

Sedangkan untuk pasien meninggal akibat Covid-19 di Kabupaten Kediri berjumlah 43 orang atau 6,2%

Kecamatan dengan angka kematian akibat Covid-19 berada di Kecamatan Purwosari dengan 8 orang yang sudah terkonfirmasi.

Berdasarkan proses pemantauan, untuk orang yang terindikasi suspek di Kabupaten Kediri berjumlah 83 orang, dan probable berjumlah 70.***

Editor: Erik Okta Nurdiansyah

Sumber: Instagram @dinaskominfo_kedirikab


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x