3 Janji Allah SWT Bagi Orang yang Menyayangi Kucing, Benar-benar Tak Disangka

- 29 Januari 2023, 17:00 WIB
3 janji Allah bagi orang yang menyayangi kucing
3 janji Allah bagi orang yang menyayangi kucing /instagram/@friskies/

LINGKAR KEDIRI – Bukan sebatas hewan peliharaan saja, memelihara kucing merupakan suatu kebaikan yang mendapat banyak manfaat.

Kucing merupakan salah satu hewan ciptaan ALLAH SWT yang haram untuk disembelih namun boleh dipelihara untuk kesenangan.

Memelihara kucing dapat mendatangkan banyak manfaat, siapa yang menyayangi kucing niscaya ALLAH SWT juga menyayanginya.

 Baca Juga: 5 Tips untuk Meminta Maaf dan Memperbaiki Hubungan dengan Anak setelah Melakukan Kesalahan

Kucing merupakan salah satu hewan yang suci, hewan kesayangan Rosulullah SAW.

Hendaknya jika ada kucing yang datang kerumah janganlah diusir, melainkan dipelihara dan dikasih makan.  

Rosulullah Saw bersabda :

“Kucing adalah binatang yang badan, keringat, bekas sisa makanan, serta air lirnya adalah suci. Air liurnya bahkan bersifat membersihkan. Hidupnya lebih bersih dari manusia.” (HR Malik)

Baca Juga: Mengenali dan Memahami Dosa Orang Tua Menurut Pandangan Agama 

Halaman:

Editor: Haniv Avivu


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x