Inilah Amalan yang Dianjurkan Dilakukan di 10 Hari Terakhir Ramadhan, Salah Satunya Berdoa

- 15 April 2023, 07:20 WIB
Inilah Amalan yang Dianjurkan Dilakukan di 10 Hari Terakhir Ramadhan, Salah Satunya Berdoa
Inilah Amalan yang Dianjurkan Dilakukan di 10 Hari Terakhir Ramadhan, Salah Satunya Berdoa /JG/Fanny/Freepik

LINGKAR KEDIRI ­– Memasuki bulan Ramadhan setiap umat muslim dianjurkan untuk memperbanyak amal ibadah yang dimilikinya.

Sebab di bulan ini ganjaran atau pahala yang akan didapatkan akan dilipatgandakan dibanding pahala di bulan luar bulan Ramadhan.

Waktu yang menjadi penekanan utama untuk memperbanyak amalan ialah di malam-malam sepuluh terakhir di bulan Ramadhan.

Baca Juga: Jangan Sampai Kendor dalam Beribadah, Inilah 3 Keutamaan Malam Lailatul Qadar

Dilansir dari channel YouTube Yufid TV menurut Syaikh Abdus Salam Asy-Syuwai’ar, amalan yang paling utama untu dilakukan di sepuluh hari terakhir bulan Ramadhan:

Pertama, melazimi masjid

Salah satu amalan yang dianjurkan untuk dilakukan pada 10 hri terakhir Ramadhan yakni menzalimi masjid dan menetap lama di masjid.

Adapun salah satu cara yang bisa dilakukan untuk melazimi masjid yakni adalah dengan melakukan iktikaf di dalamnya.

Baca Juga: Inilah 4 Amalan Menghindarkan dari Siksa Kubur yang Amat Pedih, Salah Satunya Tahlil

Halaman:

Editor: Haniv Avivu


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x