Pelaku Kasus Subang Mulai Terdeteksi, Dalang Pembunuhan Tuti dan Amel Diduga Seorang Wanita, Siapa Itu?

- 27 Mei 2022, 08:30 WIB
Ilustrasi pembunuhan atau penusukan
Ilustrasi pembunuhan atau penusukan /Pixabay/

 

 

LINGKAR KEDIRI – Kasus pembunuhan ibu dan anak di Subang dengan korban Tuti Suhartini dan Amalia Mustika Ratu sampai saat ini masih menjadi misteri yang belum terpecahkan.

Sebab sampai saat ini penyidik kepolisian Polda Jabar masih belum menemukan siapa pelaku pembunuh ibu dan anak di Subang ini.

Walau demikian, pihak kepolisian masih terus melakukan penyelidikan demi segera mengungkap pelaku dan juga motif pembunuhan ibu dan anak di Subang.

 Baca Juga: Ide ‘Gila’ Untuk Akhiri Perang di Ukraina Ini Disebut Zelensky Sama Seperti Upaya Menenangkan Nazi Dulu

Seperti diketahui bahwa banyak dugaan yang menyebutkan bahwa pembunuhan terhadap Tuti Suhartini dan Amalia Mustika Ratu ini ada hubungannya dengan Yayasan Bina Prestasi Nasional.

Sebab, seperti yang diketahui bahwa Tuti Suhartini dan Amalia Mustika Ratu sebelum menjadi korban pembunuhan, mereka merupakan pengurus di Yayasan Bina Prestasi Nasional.

Yang mana, mereka sempat menjabat sebagai bendahara dan sekretaris di yayasan itu.

Sampai saat ini penyidik juga masih mencari tahu mengenai motif pembunuhan terhadap Tuti Suhartini dan Amalia Mustika Ratu di Subang ini.

Halaman:

Editor: Haniv Avivu


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x