Kasus Subang, Kejanggalan Terkuak Dalam BAP Salah Satu Saksi, Sosok Ini: Menyebutkan Nama Tersangkanya

- 10 Maret 2023, 16:51 WIB
Kasus Subang, Kejanggalan Terkuak dalam BAP Salah Satu Saksi, Sosok Ini: Menyebutkan Nama Tersangkanya
Kasus Subang, Kejanggalan Terkuak dalam BAP Salah Satu Saksi, Sosok Ini: Menyebutkan Nama Tersangkanya /YouTube Anjas Asmara

Pasalnya lebih dari satu tahun belum ada penetapan tersangka dalam kasus Subang.

Baca Juga: Resep Seblak Kesukaan Anak Kost yang Bisa Jadi Ide Jualan Bulan Puasa

Anjas pun menegaskan sudah ditemukannya banyak alat bukti di dalam kasus Subang, salah satunya keterangan saksi yang telah menyebutkan nama tersangkanya.

"Ada salah satu saksi yang jelas-jelas dalam BAP pertama itu sudah membuat kronologi dan menyebutkan nama sebagai tersangkanya," kata Anjas Asmara.

Baca Juga: Kasus Subang, Akhirnya Ada Dugaan Titik Terakhir Keberadaan Handphone Milik Almarhumah Amel

"Tetapi tiba-tiba saat saksi tersebut sudah menginap di kantor kepolisian di polres Jawa Barat di Subang kalau nggak salah pada saat itu, tiba-tiba merubah keterangannya kembali," kata Anjas.

"Dan setelah beberapa bulan kasus ini terjadi drama, apa yang dikatakan saksi tersebut dalam BAP yang sudah dirubah semua itu kok sama," katanya.

Sebagai informasi, Tuti Suhartini dan Amalia Mustika Ratu ditemukan tewas pada bagasi sebuah mobil Toyota Alphard pada garasi rumah mereka di Ciseuti, Jalancagak, Subang, pada 18 Agustus 2021.***

 

Halaman:

Editor: Haniv Avivu


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x