Jokowi Akan Mencabut Larangan Ekspor CPO Jika Harga Minyak Goreng Turun Menjadi Rp14.000/Liter

- 17 Mei 2022, 09:30 WIB
Presiden Jokowi akan cabut paranagn ekspor jika hal ini terjadi
Presiden Jokowi akan cabut paranagn ekspor jika hal ini terjadi /Setkab/

LINGKAR KEDIRI – Indonesia merupakan negara penghasil CPO (Crude Palm Oil) atau minyak sawit terbesar di dunia.

Seperti diketahui bahwa Indonesia memang negara yang kaya akan sumber daya alamnya, tanahnya yang subur mampu ditumbuhi berbagai tanaman yang sangat menguntungkan bagi NKRI.

Kemajuan ekonomi yang terus meningkat, minyak sawit hasil bumi Indonesia telah diekspor ke banyak negara di dunia.

Baca Juga: Cek Fakta: Dikabarkan Menag Tiba-tiba Minta Dana Haji untuk Proyek Pembangunan IKN

Namun dalam waktu terkahir ini, harga minyak sawit dikabarkan masih terus tinggi dan belum menduduki harga normal.

Walau harga minyak goreng sudah mengalami sedikit penurunan, namun hal itu masih kurang bagi penduduk Indonesia.

Bahkan harga minyak goreng yang mengalami peningkatan ini, membuat Indonesia dengan terpaksa harus menghentikan ekspor minyak sawit di seluruh dunia.

Belum lama ini, ada laporan yang mengatakan bahwa Indonesia akan mencabut larangan ekspor CPO jika kebutuhan NKRI sudah terpenuhi.

Baca Juga: 17 Link Twibbon Peringati Hari Raya Waisak 16 Mei 2022, Cocok Digunakan Untuk Foto Profil Media Sosial

Halaman:

Editor: Haniv Avivu


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x