Cara Pencairan Uang dari Kartu Prakerja

- 26 September 2020, 09:49 WIB
Ilustrasi bantuan, BLT, subsidi upah.
Ilustrasi bantuan, BLT, subsidi upah. /India Today

 

LINGKAR KEDIRI - Memang masih banyak yang belum mengetahui cara pencairan uang dari Kartu Prakerja.

Diketahui, pendaftaran Kartu Prakerja Gelombang 8 sudah ditutup oada Senin, 14 September 2020.

Mereka yang lolos sebagai penerima Kartu Prakerja akan menerima pesan singkat (SMS). Dan bagi yang belum lolos, tidak udah khawatir anda harus membaca artikel "Pendaftar Kartu Prakerja Harus Cermati Hal Ini agar Lolos".

Pengumuman juga bisa dicek di web Kartu Prakerja dengan login www. prakerja.go.id.

Berikut cara mencairkan insentif kartu prakerja.

Baca Juga: Penyebab Kartu Prakerja Gelombang 10 Belum Dibuka

Rekening BNI

1. Anda harus membuka rekening BNI Taplus Prakerja tanpa setoran awal dan bebas biaya administrasi 1 tahun pertama pada https://bit.ly/eForm-BNIPrakerja.

2. Lalu anda akan menerima nomor rekening melalui SMS dari BNI.

Halaman:

Editor: Haniv Avivu


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x