WHO Sarankan Masker dengan Kualifikasi Khusus. Apa Saja? Check!

- 21 September 2020, 16:15 WIB
Ilustrasi masker kain/Pixabay/
Ilustrasi masker kain/Pixabay/ /

LINGKAR KEDIRI- Sebagai slah satu cara pencegahan penularan Covid-19, penggunaan masker menjadi begitu penting. Sayangnya, selama ini masih banyak penggunaan masker yang keliru.

WHO menyarankan masker dengan beberapa kualifikasi khusus. Masker harus memiliki 3 lapisan bahan yang berbeda. Dengan rincian berikut ini:

Bagian dalam: Menggunakan bahan menyerap air, seperti kain katun.

Baca Juga: Waduh! Jadi Klaster Baru Dengan Jumlah Terbanyak, 352 Karyawan Epson Cikarang Positif Covid-19

Bagian tengah: Menggunakan filter, seperti bahan spunbond atau plypropylene.

Bagian luar: Menggunakan bahan tahan air atau waterproof, seperti bahan poliester.

Dikutip dari Zonajakarta.com pada pikiran-rakyat.com, penggunaan masker kain pada orang sehat baiknya maksimal tiga hingga empat jam.

Baca Juga: [Update] Harga Emas di Pegadaian Hari Ini, Senin 21 September 2020

Prof. Wiku Adisasmito Ketua Tim Pakar Gugus Tugas Percepatan Penanganan Covid-19 menjelaskan,  penggunaan masker kain harus diganti setiap tiga hingga empat jam sekali. 

Halaman:

Editor: Mega Ayu Maulidina

Sumber: Pikiran Rakyat


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Pemilu di Daerah

x