Cek Fakta: Artis Sekaligus Penyanyi Ayu Ting Ting Meninggal Dunia Karena Serangan Jantung, Begini Faktanya

- 17 Agustus 2021, 19:20 WIB
Beredar kabar yang menyebut bahwa Ayu Ting Ting telah meninggal dunia dikarenakan serangan jantung.
Beredar kabar yang menyebut bahwa Ayu Ting Ting telah meninggal dunia dikarenakan serangan jantung. /Tangkapan layar YouTube/Atiek Nur Wahyuni

Lantas, benarkah kabar yang menyebut bahwa Ayu Ting Ting telah meninggal dunia dikarenakan serangan jantung? Simak faktanya.

Berdasarkan hasil penelusuran, ternyata kabar yang menyebut bahwa Ayu Ting Ting telah meninggal dunia adalah tidak benar atau hoaks.

Baca Juga: Habib Rizieq Sihab Dinilai Pantas Menjadi Duta Besar Republik Indonesia Untuk Afghanistan, Simak Penjelasannya

Faktanya, tidak ada informasi resmi dari pihak keluarga atau pihak terkait atas kebenaran kabar yang beredar itu.

Selain itu banyak juga netizen yang menghujat si penyebar berita hoaks tersebut.

Seperti diketahui, belakangan ini Ayu Ting Ting memang menuai kontrpversi lantaran mau memenjarakan ART serta banyak cibiran dari warganet.

Bahkan hingga menyebabkan munculnya petisi blacklist Ayu Ting Ting muncul, kini keluarga Ayu diterpa gosip miring.

Baca Juga: Cek Fakta: Moeldoko Resmi Jadi Ketum Partai Demokrat Setelah Menang dari Gugatan AHY, Begini Faktanya

Dengan demikian, dapat disimpulkan bahwa kabar yang menyebut bahwa kabar Ayu Ting Ting telah meninggal dunia dikarenakan serangan jantung adalah salah atau hoaks.

Artikel ini telah tayang sebelumnya di kabarbesuki.pikiran-rakyat.com dengan judul “Ayu Ting Ting Dikabarkan Meninggal Dunia Karena Serangan Jantung, Ini Faktanya”.***

Halaman:

Editor: Alfan Amar Mujab

Sumber: Kabar Besuki


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah