Cek Fakta: Dalam Bahasa Yunani ‘Omicron’ Berarti Akhir Zaman, Benarkah? Simak Penjelasan Dosen Yunani Berikut

- 18 Januari 2022, 20:00 WIB
Cek Fakta: Dalam Bahasa Yunani ‘Omicron’ Berarti Akhir Zaman, Benarkah? Simak Penjelasan Dosen Yunani Berikut Ini!
Cek Fakta: Dalam Bahasa Yunani ‘Omicron’ Berarti Akhir Zaman, Benarkah? Simak Penjelasan Dosen Yunani Berikut Ini! /Tangkap layar ilustrasi foto covid-19 varian Omicron @pixabay/

LINGKAR KEDIRI – Kemunculan virus Omicron kerap memenuhi berbegai media. Di Indonesia virus ini pertama teridentifikasi pada pertengahan Desember tahun lalu.

Namun, beredar sebuah video di Facebook yang menjelaskan bahwa dalam bahasa Yunani, Omicron memiliki arti “Akhir Zaman”.

Narasi tersebut pertama kali diunggah oleh pemilik akun twitter @LibraJustice11 yang kemudian diposting kembali di akun Facebok Lamar Hawkins di grup Coronavirus Memes pada 5 Desember 2021.

Baca Juga: Spoiler dan Link Nonton Drakor Ghost Doctor Episode 6: Muncul Duo Kekuatan Tangan Emas dan Jelek

Berikut isi narasinya:

“This just gave me chiils!

OMI

OMNI

OMEGA

Halaman:

Editor: Dwiyan Setya Nugraha

Sumber: Kabar Besuki


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x