Ramal Karir Politik Anies Baswedan Menjadi Presiden? Denny Darko Ungkap Peluang Menang Besar di Pilpres 2024

25 Mei 2021, 13:05 WIB
Anies Baswedan bersama dan Dubes untuk Palestina, Zuhair Al Shun. /Facebook/Anies Baswedan/

LINGKAR KEDIRI - Anies Baswedan Gubernur DKI Jakarta seringkali diperbincangkan.

Pasalnya, Nama Anies Seringkali digadang-gadang sebagai calon kuat di Pemilihan Presidena 2024 mendatang.

Hal ini dikarenakan berdasarkan survei, dirinya memiliki dukungan yang banyak dari beberapa nama-nama seperti Prabowo, Puan Maharani, Ridwan Kamil hingga Ganjar Pranowo.

Baca Juga: Ikatan Cinta 25 Mei: Rumah Tangga Berpeluang Putus? Andin Memarahi Aldebaran karena Masalah yang Belum Pasti

Berkaitan dengan ini seorang ahli tarot meramalkan masa depan karir politik Anies Baswedan di 2024 mendatang.

Ahli tarot tersebut adalah Denny Darko, Dirinya mengungkapkan ramalanya soal Pemilu 2024.

Dilansir dari artikel yang sebelumnya tayang di Lingkar Madiun dengan judul "Denny Darko Terawang Anies Baswedan Memiliki Peluang Terbesar untuk Menang di Pemilu 2024, Benarkah?", menurut Denny Darko, Anies Baswedan memiliki peluang terbesar untuk menang pada pemilu 2024.

Denny Darko menerawang bahwa pada kartu pertamanya two of swords, yaitu pilihan yang sulit.

Baca Juga: Tahun Depan Muncul Sosok Pemimpin dan Agama Baru yang Merubah dunia, Peramal Dunia Sebut dari Indonesia

Seperti diketahui, Kemendagri mengumumkan bahwa persiapan pemilihan di mulai bulan Juli atau Agustus tahun 2022.

Dan ia mengatakan, jika semua dilakukan tahun depan, banyak orang yang sudah mencuri start.

Apalagi Anies Baswedan, dikarenakan seperti kemarin pada saat kegiatan sholat Idul Fitri, Anies Baswedan menggunakan selempang bendera Palestina dan Indonesia.

Dan hal itu tentu saja sesuatu yang tidak mungkin dilakukan oleh Jokowi sebagai kepala negara yaitu oposisinya dia.

Menurut Denny, hal tersebut dilakukan oleh Anies Baswedan untuk mendapatkan dukungan juga.

Baca Juga: Israel Terus Berupaya Lakukan Pengusiran Warga Palestina, Hamas Umumkan Siap Hadapi Induk Segala Perang

Kini mulai tahun 2021 ke 2022 sangat cepat, maka mau tidak mau harus cuti start dari sekarang.

Denny Darko mengatakan kalau ini adalah sesuatu yang hakiki, pasti akan terjadi, akan membuat rame di tahun 2022 yang akan terjadi dalam beberapa bulan lagi.***(Ninik Kurnia/Lingkar Madiun)

Editor: Zaris Nur Imami

Sumber: Lingkar Madiun

Tags

Terkini

Terpopuler