Ayam Berkokok di Malam Hari Berarti Ada Mahluk Halus yang Berkeliaran Menurut Primbon Jawa

11 November 2022, 19:22 WIB
Ayam berkokok di malam hari pertanda datangnya makhluk halus /Tangkapan layar /YouTube Akang Basit

LINGKAR KEDIRI - Pada kesempatan kali ini, ada informasi tentang arti dan makna ayam jantan berkokok di malam hari.

Hal tersebut karena menurut primbon Jawa terdapat pertanda bahkan adanya sebuah peringatan. 

Menurut primbon Jawa ayam berkokok di malam hari ada arti dan maknanya sesuai dengan waktunya.

Baca Juga: KASUS SUBANG, Pagi 18 Agustus 2021 Seorang Saksi Melihat Mobil Alphard Berusaha Naik ke Kebun Sebelah TKP

Sensitifnya ayam hingga akhirnya berkokok di malam hari mempunyai tanda serta arti-arti tertentu.

Ayam termasuk dalam binatang yang disukai karena mempunyai keajaiban tertentu.

Melansir dari kanal YouTube ESA Production, makna ayam berkokok di malam hari tepatnya jam 10 sampai 12 malam.

Baca Juga: INFO KASUS SUBANG, Terungkap Suami Tuti Diduga Menyembunyikan Hal Penting, Pria Ini: Pasti Yosef Tahu…

Hal tersebut biasanya ayam-ayam melihat mahluk halus.

Makanya para leluhur selalu memperhatikan ketika mendengar ayam berkokok di malam hari.

Bahkan para leluhur zaman dahulu, ketika mendengar ayam berkokok sekitar jam 10 sampai 12 malam, meminta anak-anaknya dan keluarganya untuk berdoa.

Tujuannya meminta perlindungan dari gangguan mahluk halus.

Baca Juga: KABAR KASUS SUBANG, Kapolres Subang Sempat Curigai Ucapan Yosef, Suami Korban Diduga Menutupi Sesuatu?

Selain itu, juga bertujuan meminta agar diberi keselamatan, supaya terhindar dari marabahaya.

Para leluhur pun zaman dahulu percaya jika berdoa dapat menghindarkan dari energi negatif yang ditimbulkan oleh mahluk halus.

Mahluk halus tersebut bisa yang bersifat kiriman atau mahluk halus dari tempat-tempat tertentu yang sedang berkeliaran.***

 

 

 

 

 

Editor: Haniv Avivu

Tags

Terkini

Terpopuler