Pernikahan Artis Dihadiri Orang Hebat, Ketua MUI: Mengapa Artis Lebih Dihargai Daripada Ustadz

- 5 April 2021, 07:10 WIB
Potret Ketua MUI Pusat Cholil Nafis
Potret Ketua MUI Pusat Cholil Nafis /Instagram.com/@cholilnafis/

 

LINGKAR KEDIRI - Pernikahan Atta Halilintar dengan Aurel Hermansyah yang dihadiri oleh Presiden Jokowi dan Prabowo Subianto mengundang banyak perhatian Publik.

Hal demikian karena tidak hanya dihadiri orang nomer satu di Indonesia tersebut, melainkan juga dilaksanakan ditengah masa pandemi.

Jokowi dan Prabowo hadir sebagai tamu undangan dan saksi dalam pernikahan selebritis tersebut.

Baca Juga: Jokowi dan Prabowo Hadiri Pernikahan Atta dengan Aurel, Fiersa Besari Nilai Indonesia Alami Paradoks

Salah satu yang menanggapi pernikahan tersebut adalah Ketua Majelis Ulama Indonesia (MUI), Cholil Nafis.

Dirinya nampak heran dengan pernikahan selebritis yang banyak menjadi sorotan publik, Hal demikian dikatakan melalui akun twitternya @cholilnafis.

Selian heran, Cholil juga mengajukan beberapa pertanyaan perihal pernikahan Atta dengan Aurel.

Baca Juga: Arti Dibalik Mimpi Meninggal, Inilah Maknanya Menurut Kitab Primbon Jawa

Dia mempertanyakan soal artis yang ternyata lebih dikagumi dan digemari daripada ustaz.

Halaman:

Editor: Zaris Nur Imami

Sumber: Pikiran Rakyat Depok Lingkar Kediri


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah