Memasuki 10 Hari Kedua Bulan Ramadhan! Keistiqomahan Sedang Diuji, Lakukan Amalan Berikut ini

- 30 April 2021, 14:29 WIB
Ilustrasi bulan puasa
Ilustrasi bulan puasa /Pixabay/mohamed_hassan

 

LINGKAR KEDIRI – Bulan Ramadhan memiliki banyak sebutan seperti bulan kemuliaan, bulan penghapus doa, bulan dikabulkan doa-doa manusia, bulan diturunkannya Al-Qur’an.

Tak sedikit orang sudah mulai disibukkan dengan berbagai hal saat meginjak sepuluh hari kedua di bulan Ramadhan ini, sehingga malas untuk mengerjakan salat lantara mempersiapkan keperluan lebaran.

Padahal bermalas-malasan pada di 10 hari kedua merupakan salah satu pilihan yang merugikan. Sebab disinilah letak istiqomah seseorang di uji.

Baca Juga: Sule Angkat Bicara, Tak Terima Kisruh dengan Nathalie Dianggap Settingan, Sule: Ampun Banget Ya Allah

Ada tiga amalan yang dapat kamu lakukan untuk mengisi sepuluh hari kedua selama bulan Ramadhan agar puasa kita bisa mendapatkan berkah yang berlimpah dari Allah SWT.

Dikutip oleh lingkar kediri.pikiran-rakyat.com dari kanal YouTube Jamaah Nurul Qolbi pada 30 April 2021.

Berikut tiga amalan yang dimaksud:

  1. Memberi Makan Orang yang Bepuasa

Dalam salah satu khutbah Rasulullah SAW yang dikisahkan oleh Salman Al-Farisi R r.a, Nabi SAW berkata:

“Siapa saja yang memberi makanan berbuka pada orang yang sedang berpuasa dengan seteguk susu, sebiji kurma, atau seteguk air, dan siapa yang mengenyangkan orang shaum, maka Allah SWT akan memberi minum dari telaga dengan satu tegukan yang menyebabkan tak haus hingga masuk surga.”

Halaman:

Editor: Zaris Nur Imami

Sumber: Youtube Jamaah Nurul Qolbi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x