Mitos Nyai Roro Kidul Menikah dengan Bung Karno Hingga Jaga Kekuasaan dari Belanda? Begini Penejelasanya

- 19 Mei 2021, 11:56 WIB
Presiden Soekarno.
Presiden Soekarno. /Instagram @presidensoekarno

 

LINGKAR KEDIRI -Kanjeng Ratu Nyi Roro Kidul  merupakan sebutan yang sudah tidak asing lagi di telinga masyarakat Indonesia.

Namanya begitu tersohor dan menggema dari ujung timur hingga ujung barat.

Sebagai Ratu yang menguasai dari Pantai Laut Selatan, Nyi Roro Kidul memiliki eksistensi yang sangat besar seakan tidak pernah ada habisnya.

Baca Juga: Spoiler Ikatan Cinta Rabu 19 Mei 2021: Kejam, Ini yang Akan Aldebaran Pada Ricky Jika Ganggu Mama Sarah?

Mulai dari zaman kerajaan hingga jaman teknologi modern, sosoknya masih tetap hidup dan melekat di tengah-tengah masyarakat.

Hal itu tidak mengherankan karena Nyi Roro Kidul memiliki segudang kisah menarik untuk di ingat lalu di perbincangkan.

Sosok Nyi Roro Kidul dari dulu hingga saat ini pun masih menjadi sebuah perdebatan.

Mulai dari tokoh bangsa hingga rakyat jelata, semua masih kerap memperbincangkan tentang sosok Nyi Roro Kidul.

Ada yang meyakini sosok Nyi Roro Kidul itu nyata, akan tetapi tidak sedikit pula yang meyakini bahwa itu hanyalah mitos, tutur atau legenda.

Halaman:

Editor: Zaris Nur Imami

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x