Kitab Primbon Sebut 6 Weton Ini Akan Sukses Meski Telah Lanjut Usia, Simak Selengkapnya!

- 22 Mei 2021, 13:34 WIB
Ilustrasi sukses
Ilustrasi sukses /Pixabay/ geralt/

LINGKAR KEDIRI – Dalam kepercayaan masyarakat Jawa, suatu peristiwa dapat diramal dengan menggunakan siklus kalender tradisional. Contohnya dengan melihat sistem kelahiran Jawa yang disebut weton atau wetonan.

Perhitungan weton terjadi secara turun menurun. Weton biasanya digunakan untuk melihat kecocokan jodoh, memprediksi rezeki atau keberuntungan hingga membaca watak.

Setiap weton memiliki keunggulan dan kekurangan masing-masing. Tak sedikit keluarga di pulau Jawa ini masih memegang tradisi wetonan hingga saat ini.

Baca Juga: Pancarkan Aura Kebaikan, 6 Weton Wanita Ini Dipercaya Mampu Mendatangkan Rezeki Bagi Sang Suami

Dikutip oleh lingkarkediri.pikiran-rakyat.com dari kanal YouTube Kitab Primbon pada 22 Mei 2021.

1. Neptu Weton 8 (Senin Wage dan Selasa Legi)

Neptu weton delapan, dimiliki oleh Senin Wage dan Selasa Legi. Mereka yang memiliki weton tersebut dipercaya akan bangkit saat menginjak usia 42 atau 43 tahun namun akan kembali melemah di usia 55 tahun.   

Baca Juga: Trump Geram Gencatan Senjata Disepakati, Bandingkan Pemerintahanya dengan Biden: Kesalahan Besar Lemahkan AS

2. Neptu 13 (Ahad Kliwon, Senin Pahing, Kamis Legi, Jumat Pon dan Sabtu Wage)

Hitungan Neptu 13 dimiliki oleh lima weton, yakni Ahad Kliwon, Senin Pahing, Kamis Legi, Jum’at Pon dan Sabtu Wage. Weton ini diprediksi akan sukses di usia 24 atau 25 tahun. Namun terpuruk di usia 30 dan 40 tahun.

Meski sempat turun, di usia 42 akan kembali bangkit lagi, dan menurun kembali di usia kisaran 55 tahun keatas.

Halaman:

Editor: Dwiyan Setya Nugraha

Sumber: YouTube Kitab Primbon Jawa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x