Ramalan Denny Darko Ungkap PPKM Darurat Mikro Adalah Buah Simalakama, Banyak Orang Kehilangan Mata Pencaharian

- 6 Juli 2021, 18:16 WIB
Ilustrasi PPKM Darurat
Ilustrasi PPKM Darurat /Pixabay/Sebastian Thone

LINGKAR KEDIRI - Pemerintah resmi menerapkan PPKM darurat Jawa Bali pada hari ini.

Pemberlakuan tersebut dari tanggal 3 Juli sampai 20 Juli 2021.

Penerapan PPKM darurat ini dalam rangka menurunkan angka kasus dan kematia covid-19.

Sontak kebijakan ini menuai banyak sorotan dari masyarakat.

Baca Juga: Instagram Tak Lagi Sosial Media Berbasis Foto, Akan Jadi Rival Baru Tiktok, Begini Penjelasannya

Salah satunya adalah ahli tarot Denny yang meramlkan kebijakan tersebut.

Menurutnya kebijakan PPKM darurat ini seperti buah simalakama.

Disatu sisi mungkin ini jalan untuk mengurangi angka kasus covid-19.

Namun, disisi lain ini akan membuat ekonomi Indonesia melambat hingga menurun

Dampak lainnya kata Denny Darko, saat ekonomi turun cenderung melambat akan banyak orang-orang kehilangan mata pencaharian.

Halaman:

Editor: Zaris Nur Imami

Sumber: Tasikmalaya.pikiran-rakyat.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah