Jangan Diusir! Ternyata Lebah, Rayap Hingga Kupu-kupu Menurut Primbon Jawa Bisa Datangkan Rezeki

- 6 Juli 2021, 18:41 WIB
Madu dan sarang lebah
Madu dan sarang lebah /pixabay.com/PollyDot

LINGKAR KEDIRI - Primbon adalah warisan leluhur Jawa yang memiliki hubungan antara hidup manusia dan semesta.

Primbon Jawa biasanya digunakan sebagai pedoman untuk menentukan sikap di masa mendatang.

Hingga kini, Primbon Jawa masih banyak digunakan oleh masyarakat untuk melihat peruntungan mereka di masa depan.

Baca Juga: Prediksi Inggris vs Denmark Semi Final Euro 2020: Head to Head Hingga Prediksi Skor

Tak hanya weton, menurut Primbon Jawa beberapa hewan pembawa rezeki bagi seseorang.

Mungkin Anda sering mendapati beberapa hewan datang secara tiba-tiba di rumah.

Jangan takut, bisa jadi hewan itu membawa hal baik bagi kehidupan Anda, atau sebagai tanda untuk suatu hal.

Berikut 8 hewan pembawa rezeki tak terduga menurut Primbon Jawa.

Lebah Madu

Apabila ada lebah hinggap di tanaman atau pagar, Anda akan mendapatkan harta.

Halaman:

Editor: Zaris Nur Imami

Sumber: Primbon Jawa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah