Daerah yang Memiliki Kepadatan Penduduk, Lonjakan Penduduk Sangat Tinggi

- 2 September 2021, 21:02 WIB
Ilustrasi kepadatan penduduk
Ilustrasi kepadatan penduduk /Reuters/Ajeng Dinar Ulfiana

 

LINGKAR KEDIRI – Indonesia merupakan negara yang memiliki banyak sumber kekayaan alam didalamnya.

Indonesia juga memiliki wilayah yang sangat luas yang membuatnya banyak jiwa yang menepatinya. 

Tidak semua daerah di Indonesia memiliki penduduk yang padat, tetapi hanya beberapa wilayah saja yang mengalami lonjakan penduduk yang tinggi.

 Baca Juga: BREAKING NEWS: Berurusan Dengan Polisi Terkait Narkoba, Coki Pardede Komedian Stand Up Ditangkap

Dikutip dari akun Istagram @faktaon7.id, berikut daerah yang terkenal padat versi Indonesia. 

  1. Jakarta

Jakarta merupakan ibu kota negara, yang dimana kota ini menyimpan banyak populasi penduduk.

Kota ini memang menjadi pusatnya perkembangan, dan menjadikan kota ini banyak kedatangan penduduk dari kota-kota lain.

Jumlah penduduk di kota Jakarta mencapai 10.306.803 jiwa dari lima administrasi yang terdapat di DKI Jakarta. 

Halaman:

Editor: Haniv Avivu


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x