Tenyata 7 Negara Ini Penghasil Emas Terbesar Sedunia pada 2020, Sampai Ratusan Ton per Tahun

- 9 September 2021, 13:15 WIB
Ilustrasi emas berlimpah. Negara penghasil emas terbesar
Ilustrasi emas berlimpah. Negara penghasil emas terbesar /Pexels.com/Michael Steinberg
  1. Peru

Negara yang berada di benua Amerika ini memproduksi emas mencapai 150 ton, dan cadangan emasnya sudah 2100 ton.

Tetapi produksi emas di negara ini pernah mengalami penurunan sebanyak 0,7 persen.

  1. Afrika Selatan

Afrika Selatan berhasil memproduksi emas mencapai 150 ton setiap tahunya, dan pernah mengalami penurunan sekitar 6,25 persen setiap tahun atau sama dengan 10 ton emas.

Negara ini memiliki cadangan emas mencapai 6000 ton.***

Halaman:

Editor: Haniv Avivu


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah