5 Hewan Paling Berbahaya di Amazon, Dapat Mematikan 10 Orang Sekaligus!

- 2 Oktober 2022, 15:00 WIB
Foto: Caiman Hitam, salah satu monster Sungai Amazon yang ditakuti/Youtube Sidul Tube INILAH 10 MONSTER MENGERIKAN PENGUASA SUNGAI AMAZON
Foto: Caiman Hitam, salah satu monster Sungai Amazon yang ditakuti/Youtube Sidul Tube INILAH 10 MONSTER MENGERIKAN PENGUASA SUNGAI AMAZON /

Mungkin kamu hanya merasakan gigitan-gigitan kecil pada jari kaki atau jari tanganmu.

3. Belut Listrik
Makhluk ini mampu menghasilkan hingga 600 volt melalui sel-sel elektrositnya, ini lima kali lebih banyak listrik daripada pada stopkontak standar.

Biasanya mereka hanya menggunakan sedikit listrik untuk menyetrum mangsanya, tapi ketika merasa terancam ia mampu melepaskan listrik yang lebih kuat dan berlipat ganda yang dapat bertahan selama beberapa menit.

Sebagian besar penduduk setempat menghindari hewan ini karena masih dapat disetrum hingga 8 jam setelah kematiannya.

Baca Juga: Sinetron Ikatan Cinta 1 Oktober 2022, Menelan Pil Pahit, Elsa dalam Bahaya, Karena Ulah Sosok Ini

4. Hiu Banteng
Amazon juga merupakan rumah bagi hiu paling berbahaya di dunia. Hiu Banteng ini sangat besar dan kuat, panjangnya bisa mencapai 11 kaki atau 3 meter dengan berat hampir 700 pon setara 300 kilogram.

Ia mampu beradaptasi di lingkungan air asin maupun air tawar.

Mereka memiliki rahang yang sangat kuat dan pemakan segalanya, mulai dari lumba-lumba, kura-kura, burung, bahkan spesies mereka sendiri.

Hiu jenis ini bersifat agresif dan sangat teritorial.

Hal itu menyebabkan banyaknya serangan terhadap manusia di daerah pesisir.

Halaman:

Editor: Donna Lia Suhervina


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah