Kabar Anies Baswedan Dicopot dari Gubernur DKI Jakarta dan Jokowi Kembali Pilih Ahok, Cek Faktanya

- 24 Juni 2021, 13:57 WIB
Benarkah kabar yang menyebut Anies Baswedan dicopot dari jabatannya sebagai Gubernur DKI Jakarta dan Presiden Jokowi menunjuk Basuki Tjahaja Purnama atau Ahok? Cek faktanya.
Benarkah kabar yang menyebut Anies Baswedan dicopot dari jabatannya sebagai Gubernur DKI Jakarta dan Presiden Jokowi menunjuk Basuki Tjahaja Purnama atau Ahok? Cek faktanya. /Instagram Anies Baswedan

LINGKAR KEDIRI – Beredar kabar yang menyebut Anies Baswedan dicopot dari jabatannya sebagai Gubernur DKI Jakarta.

Selain itu, disebut juga bahwa Presiden Joko Widodo (Jokowi) menunjuk Basuki Tjahaja Purnama atau Ahok untuk menggantikan Anies Baswedan sebagai Gubernur DKI Jakarta.

Kabar tersebut berupa video berdurasi 10 menit 4 detik yang diunggah di kanal Youtube GERBANG POLITIK.

Baca Juga: Beredar Kabar KPK Temukan Bukti Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan Terlibat Korupsi, Cek Faktanya

Adapula narasi yang disertakan adalah sebagai berikut:

"BERITA TERBARU ~ ANIES DI GUSUR !! JOKOWI KEMBALI TUNJUK AHOK URUS DKI !? ~ VIRAL TERKINI."

Tak hanya itu, thumbnail dalam video tersebut juga bernarasi sebagaimana berikut:

"##MODDYARR##

TAK TERIMA DI COPOT JOKOWI AKHIRNYA MEMPERSUNTING AHOK HINGGA BEGINI"

Halaman:

Editor: Dwiyan Setya Nugraha

Sumber: Kabar Besuki


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah