Cek Fakta: China Ambil Pulau Kalimantan Sebagai Jaminan Hutang Indonesia dan Jokowi Mengundurkan Diri?

- 15 Juli 2021, 17:55 WIB
benarkah kabar yang menyebut China berencana datang ke Indonesia untuk meminta Pulau Kalimantan sebagai jaminan hutang dan Presiden Jokowi akan mundur? Simak faktanya.
benarkah kabar yang menyebut China berencana datang ke Indonesia untuk meminta Pulau Kalimantan sebagai jaminan hutang dan Presiden Jokowi akan mundur? Simak faktanya. /Foto: Antara/

LINGKAR KEDIRI – Beredar kabar yang mengklaim bahwa China berencana datang ke Indonesia untuk meminta Pulau Kalimantan sebagai jaminan hutang.

Dalam kabar China datang ke Indonesia untuk ambil Pulau Kalimantan itu, disebut juga bahwa Presiden Jokowi akan mengundurkan diri.

Kabar tersebut beredar di Youtube berupa video yang diunggah oleh kanal Youtube Titik Tumpu pada 13 Juli 2021.

Baca Juga: Dua Kali Divaksin Malah Kena Covid-19 Lalu Meninggal? Ini Tanggapan Eks Menkes Siti Fadilah Supari

Baca Juga: Ivan Kecewa Pada Oknum Satpol PP Gowa: Saya Tidak Terima Maaf, Istri Saya Syok Berat hingga Dilarikan ke RS

Adapula judul video itu adalah sebagai berikut:

"BERITA TERKINI ~ JKW MENGUNDURKAN DIRI, PULAU KALIMANTAN TERANCAM SEBAGAI JAMINAN UTANG KE CHINA?"

Tidak hanya itu, pada thumbnail video juga terlihat sejumlah kumpulan foto Jokowi bersama Presiden China Xi Jinping, yang disertai dengan narasi sebagai berikut:

"PENGUNDURAN DIRI PRESIDEN LARI DARI UTANG ??

CHINA RENCANAKAN DATANG KE INDONESIA

MINTA PULAU KALIMANTAN SEBAGAI JAMINAN,"

Baca Juga: China Hendak Datang Ke Indonesia Untuk Meminta Pulau Kalimantan Sebagai Jaminan Utang, Simak Faktanya

Baca Juga: PPKM Darurat Tidak Akan Diperpanjang, Luhut Nilai Hanya Menghambat Pemulihan Ekonomi

Thumbnail video yang menyebut China akan datang ke Indonesia untuk meminta Pulau Kalimantan sebagai jaminan utang
Thumbnail video yang menyebut China akan datang ke Indonesia untuk meminta Pulau Kalimantan sebagai jaminan utang Tangkapan Layar YouTube Titik Tumpu

Lantas, benarkah kabar yang menyebut China berencana datang ke Indonesia untuk meminta Pulau Kalimantan sebagai jaminan hutang dan Presiden Jokowi akan mundur? Simak faktanya.

Baca Juga: Sepelekan Anosmia atau Hilangnya Penciuman Bisa Berakibat Fatal, Jahe Hingga Lemon Bisa Jadi Obat Alami

Baca Juga: Viral! Pasutri Warkop Ditampar Oleh Oknum Petugas Satpol PP Gowa, Berikut Kronologisnya

Berdasarkan hasil penelusuran, klaim yang mengatakan bahwa China akan datang ke Indonesia untuk meminta Pulau Kalimantan sebagai jaminan utang adalah tidak benar atau hoaks.

Faktanya, tidak ada informasi resmi dan valid terkait hal tersebut.

Selain itu, di dalam video berdurasi 11 menit 47 detik tersebut tidak mengandung informasi yang membenarkan klaim yang beredar.

Baca Juga: Simak! Langkah Daftar Penerima BLT BPJS Ketenagakerjaan Rp 1,2 dan Jadwal Pencairanya

Artikel ini telah tayang sebelumnya di seputartangsel.pikiran-rakyat.com dengan judul “China Dikabarkan Akan Datang ke Indonesia untuk Minta Pulau Kalimantan sebagai Jaminan Utang, Begini Faktanya”.***

Editor: Dwiyan Setya Nugraha

Sumber: Seputar Tangsel


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x