Cek Fakta: Orang Tua Rela Serahkan Bayi kepada Tentara karena Kondisi Hidup yang Sulit, Begini Faktanya

- 21 September 2021, 12:00 WIB
Cek Fakta: Orang Tua Rela Serahkan Bayi kepada Tentara karena Kondisi Hidup yang Sulit, Begini Faktanya
Cek Fakta: Orang Tua Rela Serahkan Bayi kepada Tentara karena Kondisi Hidup yang Sulit, Begini Faktanya /Pixabay/esudroff/

LINGKAR KEDIRI - Sebuah video beredar melalui pesan Whatsapp yang memperlihatkan peristiwa penyerahan bayi oleh masyarakat kepada sekelompok tentara.

Pada video tersebut terdapat narasi yang menyatakan bahwa bayi itu diserahkan oleh orangtuanya kepada tentara karena mereka mengalami kesulitan hidup dan tekanan ekonomi.

Dilansir LINGKAR KEDIRI dari Turn Back Hoax pada Selasa, 21 September 2021. Rupanya video tersebut adalah tidak benar atau hoax.

Baca Juga: Wajib Tahu! 7 Pernikahan yang Haram Dilakukan Dalam Agama Islam, Dosa Besar!

Orangtua yang menyerahkan bayi mereka kepada sekelompok tentara bukanlah karena kehidupan yang sulit.

Melainkan untuk mengevakuasi bayi tersebut dari daerah konflik di Bandara Kabul, Afghanistan.

Konflik yang terus terjadi di Afghanistan khususnya di daerah Kabul menimbulkan kekhawatiran bagi masyarakat dan membuat mereka ingin keluar dari Afghanistan.

Baca Juga: Ternyata 10 Ciri Ini Menandakan Wanita Sederhana Tetapi Berkelas di Mata Pria, Mungkin Termasuk Kamu

Baca Juga: 12 Tanda Seseorang Terkena Santet, Susah Tidur Malam hingga Merasa Kepanasan Diantaranya

Halaman:

Editor: Alfan Amar Mujab

Sumber: Turn Back Hoax


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x