Jangan Bepergian Atau Memulai Pekerjaan Pada Hari Selasa dan Sabtu, Simak Penjelasan Berikut Ini

- 26 Januari 2021, 14:59 WIB
Ilustrasi memulai pekerjaan
Ilustrasi memulai pekerjaan /Pixabay

LINGKAR KEDIRI – Indonesia menyimpan banyak mitos yang tumbuh disuatu daerah dan menyebar dari mulut ke mulut.

Salah satu mitos yang populer yakni adanya suatu larangan untuk berpergian jauh atau memulai suatu pekerjaan pada hari Selasa dan Sabtu.

Lantas bagaimana penjelasan lebih dalam terkait mitos tersebut?

Baca Juga: Cokelat Dapat Meningkatkan Mood itu Mitos atau Fakta Sih? Simak Penjelasan Berikut Ini!

Dikutip oleh lingkarkediri.pikiran-rakyat.com dari kanal YouTube Revolusi Spiritual Official.

Hari merupakan siklus energi bumi yang mempengaruhi karakter seseorang. Setiap hari menyimpan segel dari tujuh cakra utama bumi.

Ada beberapa hari yang di dalamnya tergandung mitos. Salah satunya hari Selasa dan Sabtu.

Baca Juga: Larangan Pernikahan Antara Weton Pahing dan Wage, Mitos Atau Fakta? Berikut Penjelasannya

Hari Selasa sebagai pemegang segel dari chakra solar plexus bumi. Sementara hari sabtu adalah pemegang segel dari chakra mahkota bumi.

Halaman:

Editor: Erik Okta Nurdiansyah

Sumber: YouTube Revolusi Spiritual Official


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x