Resep Alami ini Sembuhkan Batuk Tak Kunjung Reda Hingga Bersihkan Paru-Paru, Bahanya Mudah Ditemui Didapur

- 6 Agustus 2021, 06:50 WIB
Ilustrasi Batuk Kering
Ilustrasi Batuk Kering /FREEPIK/diana.grytsku/

Berikut cara untuk membuat ramuan herbal dari teh hijau, jahe, serta cuka apel sebagai pereda rasa batuk, yang dikutip dari Lingkarmadiun Pikiranrakyat.com:

Baca Juga: Vaksin Moderna 93 Persen Masih Efektif Setelah Disuntikan, Lebih Baik Dari Pfizer dan Biontech?

1. Siapkan teh hijau, jahe, serta cuka apel.

2. Cuci jahe terlebih dahulu hingga bersih.

3. Bakar jahe hingga aromanya keluar.

4. Kupas kulit jahe hingga bersih.

5. Potong jahe menjadi beberapa bagian.6. Masukkan jahe ke dalam wadah gelas.

7. Tambahkan teh hijau.

8. Tambahkan pula satu sendok makan cuka apel.

9. Seduh dengan air panas.

Halaman:

Editor: Zaris Nur Imami

Sumber: Lingkar Madiun


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah