Keren, Pulau-pulau Ini Terluas di Dunia, Kalimantan Menjadi Salah Satunya

- 5 September 2021, 11:15 WIB
Pembahaaan bentang alam secara umum pulau Kalimantan mulai dari lembah, pantai gunung hingga lautan
Pembahaaan bentang alam secara umum pulau Kalimantan mulai dari lembah, pantai gunung hingga lautan /Instagram/@soulthewanderer/

Pulau ini memiliki berbagai flora dan fauna yang hidup disana, salah satunya yang terkenal adalah burung Cendrawasih.

Puncak tertinggi Jayawijaya juga berada dipulau ini yang dimana ketinggiannya mencapai 5.030 m.

 Baca Juga: Data Presiden Jokowi dan Pejabat Lain Resmi Ditutup di Aplikasi PeduliLindungi, Mengapa? Begini Faktanya

  1. Pulau Kalimantan

Wilayah Kalimantan sebagian besar adalah milik Indonesia dan bagian lainnya milik Malaysia dan Brunai Darussalam.

Luas dari pulau ini 743.330 km2, pulau ini menjadi paru-paru dunia yang dimana masih banyak perhutanan yang terkenal sangat alami.

Selain itu tanah di Kalimantan juga menyimpan berbagai hasil tambang seperti Minyak Bumi, Emas, Batu Bara dan lain sebagainya.

  1. Pulau Madagaskar

Pulau ini menyimpan berbagai jenis tumbuhan dan hewan yang sangat unik yang kabarnya keberadaanya tidak ditemui di negara-negara lain.

Pulau Madagaskar memiliki luas wilayah 587.041 km2, selain itu pulau ini memiliki daya tarik wisatawan dari berbagai dunia.

  1. Pulau Baffin

Memiliki besar wilayah 507.541 km2 yang terletak di sebelah utara Kanada, dan wilayahnya berdekatan dengan Kutub Utara, dan menjadikan pulau Baffin memiliki suhu yang sangat dingin sekitar -8 derajat Celsius.

 Baca Juga: 4 September Jadi Hari Pelanggan Nasional, Berikut Adalah Fakta Uniknya

Halaman:

Editor: Haniv Avivu


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah