Berikan Pesan kepada Masyarakat Indonesia di Tengah Pandemi Covid-19, Cak Nun: Allah Tidak Akan Tega

- 8 September 2021, 17:10 WIB
Berikan Pesan kepada Masyarakat Indonesia di Tengah Pandemi Covid-19, Cak Nun: Allah Tidak Akan Tega Kepada Kita
Berikan Pesan kepada Masyarakat Indonesia di Tengah Pandemi Covid-19, Cak Nun: Allah Tidak Akan Tega Kepada Kita /instagram.com/@gamelankiaikanjeng /

LINGKAR KEDIRI – Pandemi Covid-19 di Indonesia semakin memperihatinkan, pemerintah pun memberlakukan PPKM Darurat Jawa-Bali yang di terapkan tanggal 3 Juli sampai 20 Juli 2021 sebagai solusi agar Covid-19 ini tidak menyebar.

Sebagaimana yang kita tahu, Covid-19 ini sudah memakan korban, bahkan hingga meninggal dunia akibat terinveksi virus Covid-19 ini.

Seorang Budayawan yakni Emha Ainun Najib atau yang lebih akrab dipanggil Cak Nun ini juga memberikan pesanya untuk masyarakat Indonesia ditengah pandemic Covid-19 ini.

Baca Juga: Babak Akhir Perseteruan Dewi Persik dan Denise Charista

Dilansir dari kanal YouTube CakNun.com yang vidio tersebut berdurasi 10 menit 48 detik itu, Cak Nun membuka suara soal pandemic Covid-19 ini.

“Kita ukur benar sekarang tingkat kehancuran ditimbulkan oleh corona ini sampai seberapa, apa sampai kayak jaman Nabi Hud, sehingga kemudian yang tersisa hanya sedikit orang atau seperti Nabi Nuh yang tersisa hanya beberapa ratus orang”. Tuturnya dalam vidio tersebut.

Cak Nun juga menuturkan kalau seharusnya dilihat dari kepintaran seseorang sekarang, hebatnya pemerintah, teknologi, dokter, farmasi dan semuanya itu harusnya tidak terlalu sukar untuk melawan Covid-19 ini.

Baca Juga: Fakta Unik Kucing Kampung yang Banyak Orang Belum Tahu, Nomor 4 Mencengangkan

Ia menuturkan kalau view nya itu adalah keajaiban, keajaiban itu artinya suatu yang kita belum tau dan sesuatu yang kita tidak bisa, tetapi kita sangat akrab dengan keajaiban itu.

Halaman:

Editor: Alfan Amar Mujab

Sumber: YouTube CakNun.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x