Tradisi Unik Diberbagai Negara Tentang Ibu yang Hamil dan  Melahirkan, Salah Satunya Dibungkus Kemeja

- 15 Oktober 2021, 19:32 WIB
Tradisi unik wanita hamil
Tradisi unik wanita hamil /Unsplash/

 

LINGKAR KEDIRI – Tradisi unik yang dimiliki setiap negara di dunia memang beraneka ragam.

Di Indonesia sendiri juga memiliki banyak tradisi unik tentang ibu hamil sampai melahirkan.

Seperti dalam kepercayaan Jawa, seorang ibu yang hamil harus membawa gunting kecil atau peniti.

 Baca Juga: 8 Ciri Fisik pada Wanita Pembawa Keberuntungan dan Rezeki Menurut Primbon Jawa, Kamu Mempunyainya?

Hal tersebut dimaksudkan agar si jabang bayi dalam kandungan tidak diganggu oleh makhluk halus atau ilmu hitam.

Itu masih daerah Jawa, belum di berbagai pelosok Indonesia yang mempunyai kepercayaan unik dan beragam.

Berikut tradisi unik tentang ibu yang hamil dan melahirkan di berbagai belahan negara. Dilansir LINGKAR KEDIRI dari akun Instagram @mamalyfe.id.

 Baca Juga: Selamat, Jika Kamu Bermimpi Hal Ini, Berarti Kamu Memiliki Sosok ‘Pendamping’

1. Jepang

Halaman:

Editor: Haniv Avivu


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x