Ternyata Seperti Ini Perjalanan Hidup Dajjal, Umat Islam Harus Waspada dengan Kemunculannya

- 6 Januari 2022, 14:45 WIB
Ilustrasi Dajjal. Perjalanan Hidup Dajjal, Umat Islam Harus Waspada dengan Kemunculannya
Ilustrasi Dajjal. Perjalanan Hidup Dajjal, Umat Islam Harus Waspada dengan Kemunculannya /Pixabay/ Nika-Akin

Disana ia diasuh oleh makhluk berbulu tebal. Beranjak dewasa Dajjal mengembara ke berbagai tempat.

Beberapa saat sebelum kelahiran Rasulullah Shallallahu Alaihi Wasallam. Dajjal kembali ke pulau tempat ia dibesarkan oleh seorang makhluk berbulu tebal.

Baca Juga: 6 Film Indonesia Tentang Pendakian Gunung Yang Wajib Kamu Tonton Nih

Sesampainya disana oleh makhluk tersebut Dajjal disuruh berjalan ke bagian dalam gua, saat membelakangi dinding gua itulah Dajjal kemudian terpasung rantai. Makhluk tersebut mengatakan ikatan ini hanya akan bisa lepas saat waktunya telah tiba

Hingga hari ini Dajjal masih hidup, kendati usianya sudah lebih dari 4000 tahun tetapi fisiknya masih tetap muda dan tidak ada yang bisa menandingi kekuatannya.

Panjangnya usia Dajjal ini karena Ia merupakan satu dari tiga orang yang muntazar atau ditangguhkan atau dipanjangkan umurnya

Baca Juga: Kafe Holywings Disegel, Imbas Langgar PPKM Level 3

Hanya Nabi isa AlaihisSalam yang mampu mengalahkan dan membunuh Dajjal.

Dalam salah satu Hadits yang bersumber dari Hudzaifah RA. Ia berkata: Rasulullah Shallallahu Alaihi Wasallam bersabda “Dajjal buta mata sebelah kanan berambut Ikal bersamanya ada surga dan neraka, nerakanya adalah surga dan surganya adalah neraka”.

Baca Juga: Tak Mau Kalah dari Zircon dan Satan Rusia, Indonesia Siap Luncurkan Rudal Merapi, Kecepatannya Melebihi Suara

Halaman:

Editor: Dwiyan Setya Nugraha


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah