Terlanjur Pasang Susuk? Berikut 3 Cara Aman Melepaskan Susuk yang Sudah Terpasang Permanen

- 23 Januari 2022, 20:13 WIB
Ilustrasi wanita menggunakan susuk.
Ilustrasi wanita menggunakan susuk. /Pixabay.com/StockSnap

LINGKAR KEDIRI – Banyak orang yang merasa menyesal setelah dulu pernah pasang susuk seiring dengan bertambahnya usia, bertambahnya kebijaksanaan dan bertambahnya pertimbangan.

Banyak orang memutuskan bahwa susuk konvensional alias tanam bukanlah solusi pengasihan yang paling tepat.

Salah satunya adalah karena ada macam-macam risiko dan pantangan.

Baca Juga: Rezeki Seret Setelah Menikah? Berikut Penyebabnya Beserta Solusi yang Paling Ampuh

Sebagaimana dilansir dari Youtube Dewi Sundari, banyak pemasang susuk ingin agar susuknya dilepaskan atau dilenturkan, permasalahannya adalah ketika seorang pemakai susuk ingin susuk yang dilepaskan maka dia harus datang kepada pihak yang dulu memasang susuknya.

Tapi setelah bertahun-tahun berlalu seringkali si dukun susuk sudah tidak ada atau sudah berpulang ke pangkuan Tuhan.

Baca Juga: Cek Fakta: Beredar Kabar Pemindahan Ibukota ke Kaltim Disebut Program PKI Tahun 1955? Simak Begini Faktanya!

Jadi tidak bisa melepaskan susuk itu dan situasi semacam inilah yang kemudian menjadikan dilema apakah masih mungkin bagi seorang pemakai susuk untuk melepaskan susuknya tanpa bantuan dukun susuk yang memasangnya dulu.

Sebenarnya masih bisa, caranya khusus untuk jenis susuk tanam yang berupa jarum maupun butiran permata.

Halaman:

Editor: Yulian Fahmi

Sumber: YouTube Dewi Sundari Praktis Kejawen


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x