Sering Memanfaatkan Bumbu Dapur Ini, Bebas Serangan Jantung Hingga Penyakit Kronis

- 28 Juni 2022, 16:40 WIB
Ilustrasi khasiat lada hitam.
Ilustrasi khasiat lada hitam. /Pixabay/ka_re

LINGKAR KEDIRI - Pada kesempatan kali ini, ada informasi menarik nih bagi Anda yang ingin menjaga kesehatan dan mencegah berbagai penyakit kronis sejak dini.

Terutama bagi Anda yang menginjak usia lansia.

Sering galau karena kekebalan tubuh yang cepat menurun, menyebabkan terserangnya berbagai penyakit yang berbahaya.

 Baca Juga: Sinetron Ikatan Cinta 28 Juni 2022, Akhir Cerita, Reyna Memeluk Andin dan Nino

Jangan khawatir, tanpa mengonsumsi suplemen mahal, memanfaatkan bumbu dapur ini, ampuh juga dalam menjaga kesehatan tubuh Anda.

Bumbu dapur yang dimaksud adalah lada hitam.

Sebelumnya harus diketahui bahwa lada hitam memiliki kandungan yang kaya akan antioksidan, yang dapat menghindarkan Anda dari radikal bebas.

 Baca Juga: Link Trailer dan Sinopsis Film Minions: The Rise of Gru Mulai Tayang Hari Ini 28 Juni 2022 di Seluruh Bioskop

Radikal bebas adalah molekul tidak stabil yang dapat merusak sel-sel Anda. Beberapa radikal bebas dibuat secara alami, seperti saat Anda berolahraga dan mencerna makanan.

Halaman:

Editor: Yulian Fahmi

Sumber: Healthline


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x