Ada Kabar Sumber Air Tercemar Logam Berat, Dinkes Kediri Lakukan Pemeriksaan Kesehatan Warga Terdampak

- 21 Maret 2022, 12:25 WIB
Kepala Dinas Kesehatan Kota Kediri Fauzan Adima bertemu dengan warga saat bakti sosial pemeriksaan kesehatan gratis.*
Kepala Dinas Kesehatan Kota Kediri Fauzan Adima bertemu dengan warga saat bakti sosial pemeriksaan kesehatan gratis.* //ANTARA/Asmaul/aa.

Dari hasil itu, tidak bisa disimpulkan apakah akibat dari pencemaran, sebab bisa jadi faktor lain misalnya aktivitas sehari-hari.

Baca Juga: Barca Berhasil Hancurkan Real Madrid 4-0, Xavi Hernandez: Kami Mengharapkan Pertandingan yang Lebih Sulit

Lebih lanjut, Ketua RW 06, Kelurahan Bujel, Kota Kediri Supandri, mengaku lega karena pemerintah kota sigap memberikan perhatian.

Pemkot juga memberikan pengobatan gratis untuk warga.

Selama ini, warga banyak membeli air galon untuk kebutuhan konsumsi, karena air tidak layak konsumsi.

Sedangkan untuk mandi, mencuci baju masih menggunakan air sumur yang terkontaminasi itu.

Kunjungi situs resmi kami secara langsung di lingkarkediri.pikiran-rakyat.com untuk mendapatkan informasi menarik dan terbaru lainnya.***

Halaman:

Editor: Yulian Fahmi

Sumber: Antara


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah