Rezeki Melimpah Bagi Orang-orang ini, Begini Kriteria yang Dijanjikan oleh Allah, Salah Satunya Rajin Sholawat

- 27 April 2021, 06:00 WIB
Ilustrasi memanjatkan doa untuk mendapatkan rezeki
Ilustrasi memanjatkan doa untuk mendapatkan rezeki /pixabay/konevi

Ka’ab bin Malik berkata:

“Saya berkata, Wahai Rasulullah: Sungguh saya telah memperbanyak bersholawat kepadamu, lalu seberapa banyak saya jadikan sholawat saya kepadamu di dalam doa saya?”

Rasulullah SAW menjawab: Terserah kamu.

Ia berkata: Seperempat?

Beliau menjawab: Silahkan saja dan jika kamu tambah maka akan lebih baik.

Saya berkata: Bagaimana kalau setengahnya?

Beliau menjawab: Silahkan saja dan jika kamu tambah maka akan lebih baik bagimu

Saya berkata: Bagaimana kalau dua pertiga?

Beliau menjawab: Silahkan saja dan jika kamu tambah maka akan lebih baik.

Kemudian saya berkata: Akan saya tunjukkan sholawat ku kepadamu pada semua waktu
Beliau menjawab: Kalau begitu, maka akan dicukupkan semua keinginan dan dosamu akan diampuni.

Halaman:

Editor: Zaris Nur Imami

Sumber: Lingkar Kediri


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah