4 Tanda Kiamat Sudah Terjadi di Tahun 2021, Nomor 4 Sering Terjadi Ditengah Masyarakat?

- 20 Juni 2021, 17:25 WIB
Ilustrasi hari kiamat.
Ilustrasi hari kiamat. /Pixabay

Ulama tersebut akan menyebarkan ilmunya dengan cara mengajarkannya kepada murid-muridnya atau dengan mengabadikannya dengan tulisannya.

Baca Juga: 7 Tanda Memiliki Ikatan Batin yang Kuat Menurut Spiritual, Salah Satunya Merasakan Kebebasan?

Dan di tahun 2021 ini sudah terjadi banyak para ulama di Indonesia yang meninggal. Saat meninggalnya ini maka diangkatnya ilmu sebagai tanda kiamat, tidak hanya mematikan ulama tetapi juga menghilangkan kewibawaannya

Contoh seperti ulama yang terkena fitnah, maka keberadaan roh dalam jasadnya sebagai ulama tidak memiliki pengaruh karena ia telah kehilangan kewibawaannya sebagai seorang ulama.

Baca Juga: Mbak You Terawang Nasib Perekonomian Indonesia di Tahun 2021: Akan Ada Banyak Orang Kelaparan, Benarkah?

2. Tersebarnya kebodohan

Selanjutnya, adalah tersebarnya kebodohan. Kondisi ini akan terjadi secara otomatis saat ilmu sudah diangkat sehingga yang terjadi ditengah-tengah umat hanyalah berbagai kebodohan. Inilah salah satu tanda kiamat yang banyak terjadi di 2021

Hal ini juga sudah terjadi di tahun tahun ini, termasuk di tahun 2021, ketika ahli-ahli fatwa hanya mengandalkan Google sebagai sumber keilmuan.

Tak hanya itu, namun juga munculnya ustad-ustad yang ilmunya hanya bersumber dari google.

Baca Juga: Bawa Indonesia Seluas Kerajaan Majapahit, Berikut Ramalan Pemimpin Indonesia Selanjutnya

Halaman:

Editor: Dwiyan Setya Nugraha


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah