Cara Membuat Caramel Cake yang Enak dan Bersarang, Dijamin Anti Gagal, Segera Coba!

- 16 April 2023, 17:53 WIB
Cara Membuat Caramel Cake yang Enak dan Bersarang, Dijamin Anti Gagal, Segera Coba!
Cara Membuat Caramel Cake yang Enak dan Bersarang, Dijamin Anti Gagal, Segera Coba! /Youtube Fun Cooking with Yackikuka

LINGKAR KEDIRI - Caramel cake merupakan salah satu kudapan kue basah yang memiliki ciri khas yakni berwarna cokelat gelap dengan tampilannya berongga menyerupai sarang semut.

Dikarenakan bentuk caramel cake ini berogga seperti sarang semut maka tak jarang orang menyebut kue ini sebagai kue sarang semut.

Caramel cake sendiri terbuat dari gula pasir yang dipanaskan yang mana diolah hingga membentuk sebuah caramel dengan aroma, warna dan rasa yang sangat khas.

Baca Juga: Jangan Sampai Salah, Begini Cara Membuat Resep Lapis Legit yang Mantul, Simak Ulasan Selengkapnya

Nah bagi Anda yang tertarik untuk mencoba membuat kue ini sendiri di rumah dan bingung bagaimana cara membuatnya dan bahan yang dibutuhkan apa saja.

Berikut resep membuat kue caramel cake yang bisa Anda coba sendiri dirumah, diantaranya adalah sebagai berikut:

Bahan:

  • 250 gr tepung terigu
  • 250 gr gula pasir
  • 250 ml air
  • 2 butir telur
  • 50 gr mantega/margarin, lelehkan
  • 1 sdt baking powder
  • 1 sdt baking soda
  • 1/4 sdt garam

Baca Juga: Resep Sambal Matah Menu Berbuka dan Sahur yang Simpel ala Chef Devina Hermawan Dijamin Anti Gagal!

Cara Membuat

Halaman:

Editor: Haniv Avivu


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x