Cek Fakta: Armand Maulana Meninggal Dunia, Begini Faktanya

- 15 Februari 2021, 06:08 WIB
Armand Maulana
Armand Maulana /Instagram/@armandmaulana04

LINGKAR KEDIRI - Beredar informasi yang mengklaim musisi Armand Maulana meninggal dunia.

Hal tersebut diketahui dalam unggahan berupa foto yang beredar di Tiktok.

Foto tersebut diunggah melalui akun yang bernama @ade_gari.

Baca Juga: Manchaster City Kokoh di Puncak Klasemen Liga Inggris, Liverpool Gagal Mempertahankan Gelar Juaranya

Baca Juga: SPOILER Ikatan Cinta 15 Februari 2021: Gagal Keluar Jakarta, Preman Sewaan Elsa Berhasil ditangkap Rendy?

untuk diketahui foto tersebut telah dibagikan sebanyak 9.628 kali.

Foto yag mengkalim bahwa Armand Maulan telah meninggal menyematkan narasi sebagai berikut.

"turut berduka kang arman moga amal dan ibadahnya D terima oleh Allah. amin"

Baca Juga: SINOPSIS Ikatan Cinta, 15 Februari 2021: Sebut Elsa Sebagai Selingkuhan Roy, Angga Temukan Bukti Terbaru?

Tangkapan layar dari narasi yang mengklaim bahwa Armand Maulana meninggal
Tangkapan layar dari narasi yang mengklaim bahwa Armand Maulana meninggal Turnbackhoaks.id

Berdasrakan penelusuran yang dirilis oleh Turnbackhoaks.id, informasi yang menyatakan Armand Maulana meninggal itu salah.

Hal demikian juga dibantah oleh Armand Maulana melalui Instagramnya @armandmaulana04.

Baca Juga: Pernahkah Rasulullah SAW Melaksanakan Puasa Rajab? Simak Begini Penjelasan Lengkapnya!

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by armand maulana (@armandmaulana04)

 

Dalam postinganya Arman menyatakan bahwa HPnya tiba-tiba ramai menanyakan dirinya.

Kabar meninggalnya Armand Maulana tersebut bermula dari artikel dari Pikiran Rakyatr yang berjudul "Salah Satu Musisi Tanah Air Meninggal Dunia, Armand Maulana: Yaa Allah…”

Namun, apabila dibaca secara utuh ternyata judul tersebut bermaksud untuk mengutip pernyataan Armand Maulana.

Baca Juga: Awas Dosa Besar! Melakukan Amal Buruk Ini di Bulan Rajab akan Dilipatgandakan

Sebagaimana diketahui Setelah meninggalnya musisi tanah air Marthin Enrico Saba, banyak orang mengucapokan bela sungkawa, salah satunya Arman Maulana.

Berdasarkan penjelasan ini maka foto yang mengkalim Arman Maulana Meninggal yang beredar di dunia maya adalah salah.***

Editor: Zaris Nur Imami

Sumber: Turn Back Hoax


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah