Menggiurkan, UMR Negara-negara Ini Termasuk Tertinggi di Dunia, Jadi Ingin Merantau

- 8 September 2021, 19:05 WIB
Ilustrasi -  Negara dengan gaji terbesar
Ilustrasi - Negara dengan gaji terbesar /Pexels/@cottonbro/

 

 

LINGKAR KEDIRI – UMR adalah upah atau gaji yang diberikan kepada pekerja yang dimana nominalnya tergantung dari wilayah tersebut.

Setiap negara memiliki UMR yang nominalnya berbeda-beda, ada yang sedikit dan ada juga yang sangat banyak.

Beberapa dari mereka pasti menginginkan gaji yang sangat banyak, tetapi untuk mendapatkan gaji yang banyak tentunya kamu harus berbakat dalam sebuah bidang.

 Baca Juga: Setelah Vaksin Astrazaneca Banyak Dikaji Ulang, WHO: Pembekuan Darah Sangat Jarang Terjadi, Segera Vaksin

Jika kamu mempunyai skill dan ingin merantau untuk mendapatkan gaji yang besar inilah rekomendasi negara yang bisa kamu pertimbangkan.

Dilansir dari Istagram @faktaon7.id pada 30 Juni 2021, berikut negara-negara dengan upah yang relatif tinggi sedunia. 

  1. Australia

UMR bagi pekerja usia di atas 21 tahun di negara ini mencapai $13,44 dolar per jam atau per tahunnya sekitar $510,79 dolar.

Nominal tersebut terbilang sudah cukup banyak, dan belum lagi ditambah gaji pekerjaan di hari libur yang bisa meningkat sampai 200 persen dari UMR negara tersebut.

Halaman:

Editor: Haniv Avivu


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x