5 Tempat Berdoa Paling Mujarab di Mekkah, Doa Baik Pasti Dikabulkan Allah SWT

- 17 September 2021, 18:30 WIB
5 Tempat Berdoa Paling Mujarab di Mekkah, Doa Baik Pasti Dikabulkan Allah SWT
5 Tempat Berdoa Paling Mujarab di Mekkah, Doa Baik Pasti Dikabulkan Allah SWT /Reuters/AHMED YOSRI/

LINGKAR KEDIRI – 5 tempat berdoa di kota suci Mekkah ini merupakan tempat paling mujarab untuk berdoa, doa baik yang dipanjatkan akan segera dikabulkan oleh Allah SWT.

Ibadah Haji atau Umroh merupakan rukun Islam yang kelima, sebagai umat Islam hendaknya kita melakukan ibadah Haji bila mampu menjalankan.

Dalam melaksanakan ibadah Haji di tanah suci ada beberapa ibadah yang kita lakukan, salah satunya adalah berdoa kepada Allah SWT.

Baca Juga: Hindari Stres Berat, Jika Kamu Tak Mau Terkena Penyakit Ini

Tetapi ada 5 tempat di tanah suci Mekkah yang disebut merupakan tempat terbaik untuk berdoa karena doanya akan dikabulkan oleh Allah SWT.

sebagaimana dilansir Lingkar Kediri, 5 tempat berdoa paling mujarab antara lain sebagai berikut:

  1. Multazam

Merupakan tempat atau jarak antara sudut Hajar Aswad dan pintu Ka’bah yang sebagaimana dijelaskan dalam sebuah hadits, Multazam merupukan tempat berdoa yang dikabulkan (mustajabah), tak seorang pun hamba Allah yang berdoa di tempat ini tanpa terkabulkan doanya.

Baca Juga: Ramalan Zodiak Kesehatan Besok 18 September 2021, Leo Ubah Diet, Cancer Hindari Eksperimen Produk Kesehatan

  1. Hijir Ismail

Hijir Ismail yang terletak di sebelah utara ka’bah dan berbentuk setengaj lingkaran, selain itu Rasulullah SAW bersabda, “Dari Aisyah ra berkata: Aku ingin sekali masuk kedalam ka’bah untuk sholat di dalamnya.” Maka Rasulullah SAW menarik tanganku masuk ke Hijir Ismail seraya berkata, “Apabila engkau mau masuk ke dalam Ka’bah, maka sesungguhnya hijir ini sebagian dari Ka’bah. Karena kaummu ketika membina Ka’bah kembali menguranginya hingga Hijir itu berada di luar Ka’bah.” (Hadits riwayat Ahmad, Abu Daud, Nasai dan Tirmizi).

Halaman:

Editor: Alfan Amar Mujab

Sumber: Media Blitar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x