Hikmah dari Penyakit yang Tak Kunjung Sembuh, Allah Sudah Siapkan Sesuatu yang Indah

- 14 Januari 2023, 08:56 WIB
Hikmah Orang Sakit parah yang tak kunjung sembuh, ingat ada hal baik yang direncanakan Allah
Hikmah Orang Sakit parah yang tak kunjung sembuh, ingat ada hal baik yang direncanakan Allah /Pixabay.com/sasint/

LINGKAR KEDIRI - Rasa sakit terkadang ALLAH SWT datangkan dengan maksud dan tujuan yang baik untuk setiap hambanya.

Maka tetaplah bersyukur atas kenikmatan rasa sakit yang sedang dirasakan.

Sesungguhnya banyak kenikmatan yang didapat setelah seseorang mengalami sakit, berikut penjelasannya:

Baca Juga: Ide Jualan! Ini Resep Nasi Kuning Aroma Harum dan Lezat yang Bisa Dibuat dengan Mudah

Menurut Syekh Ali Jaber ada beberapa hal yang akan didapat seseorang ketika sedang saki yaitu:

Dihapuskan dosanya

Seorang mukmin yang senantiasa bersabar atas rasa sakit yang dirasakan, sesungguhnya rasa sakit itu sebagai penggugur dosa-dosanya. 

Seperti sabda Nabi SAW:

“Setiap muslim yang terkena musibah penyakit atau yang lainnya, pasti Allah akan menghapuskan kesalahan-kesalahannya, sebagaimana pohon menggugurkan daun-daunnya.” (HR. Al-Bukhari no. 5660 dan Muslim no. 2571)

Halaman:

Editor: Haniv Avivu


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x