Titik Terang Kasus Subang, Memasuki 11 Bulan Belum Ditetapkan, Ahli Forensik Buka Suara

- 4 Juli 2022, 21:00 WIB
Para saksi kasus Subang.
Para saksi kasus Subang. /YouTube/Subang Hijau/

LINGKAR KEDIRI - Kasus pembunuhan ibu dan anak Subang, masih terus gencar dalam proses penyidikan.

Di akhir tahun 2021, pihak kepolisian telah merilis sketsa wajah yang diduga sebagai pelaku pembunuhan Subang.

Namun, tak disangka satu pun saksi atau orang terdekat tidak ada yang sama dengan sketsa wajah tersebut.

 Baca Juga: Kasus Subang, Perkembangan Penyidikan hingga Saat Ini, Dr Hastry: Sebenarnya Saya Stres

Bahkan, hingga kini lebih dari 100 saksi telah diperiksa oleh pihak kepolisian. Namun, belum ada satu pun saksi yang naik statusnya sebagai tersangka.

Memasuki 11 bulan dalam proses penyidikan, pemerhati kasus pembunuhan ibu dan anak Subang yaitu Anjas dan ahli forensik Dr Hastry, membahas perkembangan kasus tersebut.

Sebelumnya harus diketahui, pada kasus pembunuhan ibu dan anak Subang, dua kali dilakukan otopsi, dan Dr Hastry terjun langsung di otopsi yang kedua.

 Baca Juga: Ikatan Cinta Hari Ini 4 Juli 2022: Tak Disangka Ricky Berhasil! Elsa Malah Ikut Terseret Semakin Dalam?

Melansir dari kanal YouTube @Hastry Forensik.

Halaman:

Editor: Yulian Fahmi

Sumber: YouTube Hastry Forensik


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x