KASUS SUBANG, Polisi Tangkap Sosok Pria di Pelabuhan Jakarta, Yoris Berharap Saksi S Bisa Mengungkap Pelaku

- 18 Agustus 2022, 09:40 WIB
Yoris dan kedua korban di Subang Jawa Barat
Yoris dan kedua korban di Subang Jawa Barat /YouTube Wahyu Seno/

Baca Juga: Ikatan Cinta Hari Ini 18 Agustus 2022, Merasa Curiga, Sienna Lakukan Ini demi Mengetahui Sifat Asli Elsa

Yang mana, sosok tersebut saat ini juga turut dijadikan sebagai saksi dalam mengungkap pelaku pembunuh Tuti dan Amel di Subang.

Disampaikan bahwa Saksi S ini diduga merupakan sosok yang berada di lokasi TKP saat hari kejadian 18 Agustus 2021 lalu.

Kabarnya, Saksi S tersebut sudah dikembalikan oleh pihak Polda Jabar.

Walau begitu, kepolisian masih melakukan pendalaman terhadap Saksi S tersebut.

Mengenai Saksi S, Yosef suami dan ayah korban sempat menyampikan bahwa dia tidak mengenal sosok tersebut.

Baca Juga: Ferdy Sambo Dihantui Rasa Kesedihan, Ia Ngaku Bersalah Mengorbankan Karir Orang Lain

Selain Yosef, Yoris anak tertua korban juga mengungkap mengenai Saksi S tersebut.

Disampaikan oleh Yoris bahwa setelah dia dan keluargannya melihat foto wajah Saksi S tersebut ia mengaku tidak mengenalnya.

Walau begitu, Yoris menyampaikan harapan terhadap Saksi S yang sempat diamankan oleh pihak kepolisian Polda Jabar supaya bisa membantu pengungkapan kasus.

Halaman:

Editor: Donna Lia Suhervina

Sumber: YouTube Subang Hijau (JACK)


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah