Titik Terang KASUS SUBANG, Saksi Inisial S Diduga Mirip dengan Sketsa Wajah Pelaku yang Dirilis Polda Jabar

- 22 Agustus 2022, 09:40 WIB
Sketsa wajah pelaku kasus Subang disebar Polda Jabar bahkan dijadikan DPO, hingga 11 bulan belum terungkap dan yang terjadi adalah antara saksi memunculkan isu-isu terbaru
Sketsa wajah pelaku kasus Subang disebar Polda Jabar bahkan dijadikan DPO, hingga 11 bulan belum terungkap dan yang terjadi adalah antara saksi memunculkan isu-isu terbaru /Deskjabar/Yedi Supriadi/

 

LINGKAR KEDIRI – Kasus pembunuhan di Jalancagak Subang sampai saat ini masih menjadi topik panas yang terus dibicatakan oleh banyak publik.

Pasalnya, kasus Subang ini telah berjalan 12 Bulan tetapi belum juga ditemukan siapa pelakunya.

Bahkan, kepolisian Polda Jabar belum mengetahui motif pelaku melakakukan pembunuhan.

Baca Juga: Ikatan Cinta Hari Ini 22 Agustus 2022, Terbaring Lemah dan Kesakitan, Elsa Terancam Dilecehkan Sosok Ini

Seperti diketahui, pembunuhan di Subang ini telah menewaskan Tuti Suhartini dan Amalia Mustika Ratu.

Kedua korban merupakan ibu dan anak serta pengurus di Yayasan Bina Prestasi Nasional.

Sampai saat ini penelusuran masih terus dilakukan oleh pihak penyidik Polda Jabar untuk segera merilis nama pelaku dan juga motif pembunuhan terhadap Tuti Suhartini dan Amalia Mustika Ratu.

Dilansir dari kanal YouTube Fredy Sudaryanto Sport, Fredy bersama dengan Heri Susanto dan Yahya Mohamed melakukan diskusi mengenai kasus Subang.

Halaman:

Editor: Donna Lia Suhervina

Sumber: YouTube Freddy Sudaryanto Sport


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x