KASUS SUBANG, Sebelum Tuti dan Amel Dibunuh, Yoris Akhirnya Bongkar Pertengkaran Sang Nenek dengan Amel

- 22 Oktober 2022, 09:30 WIB
Rumah kejadian kasus  Subang (kiri) di Jalancagak, Subang, dan koban almarhumah Amalia Mustika Ratu alias Amel (kanan). Kasus Subang bisa cepat terungkap jika kubu Yosef , Yoris dan Danu bersatu.
Rumah kejadian kasus Subang (kiri) di Jalancagak, Subang, dan koban almarhumah Amalia Mustika Ratu alias Amel (kanan). Kasus Subang bisa cepat terungkap jika kubu Yosef , Yoris dan Danu bersatu. /kolase foto DeskJabar dan Instagram @amaliamustika__

 

LINGKAR KEDIRI – Kasus pembunuhan di Jalancagak Subang hingga saat ini masih belum terungkap siapa pelakunya.

Pembunuhan di Subang terjadi pada 18 Agustus 2021 dengan menewaskan Tuti Suhartini dan Amalia Mustika Ratu.

Kedua korban merupakan ibu dan anak yang ditemukan dalam keadaan sudah meninggal dunia di dalam mobil Alphard.

Baca Juga: KASUS SUBANG, Diduga Terlibat, Jejak Yosef Ditemukan di TKP, Pria Ini: Pasti Allah Memberikan yang Terbaik

Sampai saat ini pihak kepolisian Polda Jabar belum juga menemukan jejak pelaku.

Bahkan, di mobil tempat ditemukannya korban, penyidik juga belum mendapatkan jejak kuat yang mengarah kepada pelakunya.

Meski demikian, pihak kepolisian masih terus melakukan penelusuran demi segera mengungkap nama pelaku sekaligus motif dalam pembunuhan ini.

Lamanya pelaku terungkap, Yoris yang merupakan anak tertua Tuti pada beberapa Bulan lalu mengungkap tentang pertengkaran antara sang nenek dengan Amel.

Halaman:

Editor: Donna Lia Suhervina

Sumber: YouTube MISTERI MBAK SUCI


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah