KASUS SUBANG, Bukti Sidik Jari di TKP Akan Membantu Menentukan Tersangka, Mengarah ke Nama Saksi?

- 3 November 2022, 07:15 WIB
Ilustrasi sidik jari kasus pembunuhan Subang yang masih belum bisa dijadikan penjerat pelaku
Ilustrasi sidik jari kasus pembunuhan Subang yang masih belum bisa dijadikan penjerat pelaku /YouTube Subang Hijau/

 

LINGKAR KEDIRI – Kasus pembunuhan di Subang Jawa Barat sampai saat ini masih menjadi misteri yang belum terpecahkan.

Pasalnya, sampai saat ini pihak kepolisian Polda Jabar belum menetapkan satupun tersangka dalam perkara ini.

Pembunuhan di Subang yang terjadi pada 18 Agustus 2021 ini telah menewaskan Tuti Suhartini dan Amalia Mustika Ratu.

Baca Juga: Mengejutkan KASUS SUBANG, Yosef Berpotensi Menjadi Terduga Pelaku Jika Mulyana Tidak Melakukan Tindakan Ini

Kedua korban merupakan ibu dan anak yang ditemukan dalam keadaan sudah meninggal dunia di dalam bagasi mobil Alphard.

Sampai saat ini pihak kepolisian belum mendapatkan alat bukti kuat yang dapat mengarah dan menetapkan tersangkanya.

Meski demikian, penyelidikan masih terus dilakukan oleh pihak kepolisian Polda Jabar demi segera amenuntaskan perkara ini.

Lamanya kasus ini terungkap, kembali dibahas tentang temuan yang berhasil didapat oleh tim penyidik dari lokasi TKP.

Halaman:

Editor: Donna Lia Suhervina

Sumber: YouTube MISTERI MBAK SUCI


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x