Kasus Subang, Menjelang Pembunuhan Amel Mengunjungi Rumah Yoris dan Tanyakan Hal Ini, Danu Buka Suara

- 8 Januari 2023, 08:40 WIB
Kasus Subang
Kasus Subang /Risda/

 

LINGKAR KEDIRI – Kasus pembunuhan ibu dan anak di Subang hingga kini masih menjadi misteru yang belum terpecahkan.

Pembunuhan di Subang ini telah menewaskan Tuti Suhartini dan Amalia Mustika Ratu.

Kedua korban ditemukan dalam kondisi sudah meninggal dunia di dalam bagasi mobil Alphard.

Baca Juga: Kasus Subang, Mendengar Pintu TKP Tidak Rusak Sosok Ini Mengaku Curiga Pada Yosef, Yoris dan Mimin

Sampai saat ini penyidik belum menemukan jejak kuat yang dapat mengarah kepada pelakunya.

Dalam kasus Subang ini, banyak muncul informasi yang berdar dikalangan publik.

Salah satunya mengenai Amel yang sempat menayakan suatu hal kepada Yoris sebelum pembunuhan terjadi.

Mengenai hal tersebut sebagaimana diungkap oleh Danu saat diwawancarai oleh youtuber Heri Susanto.

Dikatakan oleh Danu bahwa pada tanggal 17 Agustus 2021 menjelang kejadian, Yoris mengadakan acara liwetan yang turut dihadiri oleh Tuti dan Amel.

Baca Juga: Waspada! Gejala Menderita Stroke yang Jarang Disadari, Segera Cek Kondisi, Begini Penjelasan dr Ema

Setelah acara liwetan selesai, tidak ada perbincangan, malah Amel dan Tuti main handphone peribadinya, kata Danu.

Tak lama setelah itu, Danu mengungkap bahwa Amel menyakan soal miniatur mobil kepada Yoris pada saat itu.

“Setelah itu, singkat cerita jam 4.10 sore Amel dan ibu Tuti sempat pamitan kepada A Yoris, istrinya, ke Danu sama saudara di situ untuk pulang,” kata Danu.

Seperti yang sudah diinformasikan ssebelumnya, Danu merupakan keponakan Tuti yang turut dilibatkan sebagai saksi dalam meninggalnya Tuti dan Amel di Subang.

Sekedar meningatkan kembali pembunuhan di Subang terjadi pada 18 Agustus 2021.

Baca Juga: 2 Ciri-ciri Wanita yang Pernah Tidur dengan Pria Lain Sebelum Menikah, Nomor Dua Perlu Diwaspadai

Yang mana, korbannya merupakan ibu dan anak yang merupakan pengurus di Yayasan Bina Prestasi Nasional.

Hingga saat ini penelusuran masih dilakukan oleh tim penyidik Polda Jabar demi segera menemukan pelakunya.***

Editor: Donna Lia Suhervina

Sumber: YouTube Heri Susanto


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x