Inilah Menu Makanan Sahur Terbaik Agar Puasa Ramadhan Lancar Hingga Waktu Berbuka

- 4 April 2022, 02:30 WIB
ilustrasi sahur. Inilah Menu Makanan Sahur Terbaik Agar Puasa Ramadhan Lancar Hingga Waktu Berbuka
ilustrasi sahur. Inilah Menu Makanan Sahur Terbaik Agar Puasa Ramadhan Lancar Hingga Waktu Berbuka / Instargram @infokesehatan

Bran muffins berbahan dasar gandum yang sangat tinggi kandungan seratnya. Butiran gandum utuh pada bran muffins dipercaya akan menjauhkan diri Anda dari rasa lapar.

5. Kacang fava

Kacang fava sudah sangat familiar di kalangan orang Arab, yang dalam bahasa lokal disebutnya ‘foul’.

Kacang kecil berwarna hijau ini akan berubah menjadi kecoklatan setelah melewati proses masak.

Anda bisa menikmatinya dengan memanggangnya atau merebusnya terlebih dahulu.

Baca Juga: Update Harga Kebutuhan Pokok, Khofifah Terjun Langsung ke Pasar

 

6. Yogurt

Yogurt sangat kaya akan protein yang dikombinasikan dengan probiotik yang sangat sempurna untuk Anda jadikan hidangan sahur yang lezat.

Yogurt juga rendah akan karbohidrat sehingga menjaga Anda dari rasa haus saat puasa.

Halaman:

Editor: Dwiyan Setya Nugraha


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x