15 Rekomendasi Kue Basah untuk Sajian Lebaran agar Menjadi Istimewa, Nomor Satu Rasanya Nagih

- 17 April 2023, 19:25 WIB
15 Rekomendasi Kue Basah untuk Sajian Lebaran agar Menjadi Istimewa, Nomor Satu Rasanya Nagih
15 Rekomendasi Kue Basah untuk Sajian Lebaran agar Menjadi Istimewa, Nomor Satu Rasanya Nagih /

Siapa sangka kudapan manis ini bersal dari Medan bukan dari Ambon seperti dengan namanya yakni bika Ambon.

Dari rumor yang berredar penamaan bika Ambon ini merujuk pada salah satu tempat pertama kali kue bika Ambon ini dijual yakni di Jalan Ambon Sei Kera Kota Medan.

Baca Juga: Jangan Sampai Kendor dalam Beribadah, Inilah 3 Keutamaan Malam Lailatul Qadar

11.Caramel cake

Caramel cake merupakan salah satu kudapan kue basah yang memiliki ciri khas yakni berwarna cokelat gelap dengan tampilannya berongga menyerupai sarang semut.

Dikarenakan bentuk caramel cake ini berogga seperti sarang semut maka tak jarang orang menyebut kue ini sebagai kue sarang semut.

12.Bolu pisang

Dibeberapa tahun terkahir bolu pisang merupakan salah satu jenis kue basah kekinian yang menjadi primadona untuk dijadikan sebagai jamuan lebaran.

Berbeda dengan kue bolu pada umumnya yag memiliki tekstur yang cenderung ringan kue yang satu ini memiliki tekstur yang padat namun tetap lembut saat dimakan.

Baca Juga: Inilah 4 Amalan Menghindarkan dari Siksa Kubur yang Amat Pedih, Salah Satunya Tahlil

Halaman:

Editor: Haniv Avivu


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah